You are currently viewing Pelatihan pengelolaan sistem informasi Desa (SID )

Pelatihan pengelolaan sistem informasi Desa (SID )

Pada tanggal 15-16 N0vember bertempat di Jambe kembar Kecamatan belik Kabupaten Pemalang telah di adakan pelatihan SID dan melibatkan Perangkat Desa serta Admin Desa dengan jumlah 5 ( lima ) orang/ Desa dengan maksud tujuan agar semua Perangkat desa bisa mengelola dan memberikan informasi tentang Desa kepada masyarakat Desa yang di tempati dan pada masyarakat secara luas.

usul ketika Pelatian tidak hanya mendengarkan tutor namun lebih langsung praktek

Semakin kita banyak belajar kita akan semakin keliatan semakin bodoh namun dengan giat belajar semoga nambah ilmu apalagi dengan tuntutan pekerjaan zaman sekarang harus semakin terbuka .

Tinggalkan Balasan